cover
Contact Name
Hersugondo
Contact Email
jsmo@live.undip.ac.id
Phone
+628996071000
Journal Mail Official
jsmo@live.undip.ac.id
Editorial Address
https://ejournal.undip.ac.id/index.php/smo/about/editorialTeam
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal Studi Manajemen Organisasi
Published by Universitas Diponegoro
ISSN : 16938283     EISSN : 28284534     DOI : https://doi.org/10.14710/jsmo.v18i2
Core Subject : Economy,
Jurnal Studi Manajemen Organisasi merupakan peer-reviewed academic journal yang terbit mulai 2007 yang di publikasikan Departemen Manajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro. Jurnal Studi Manajemen Organisasi menerbitkan artikel konseptual dan empiris di bidang manajemen. JSMO fokus mengenai teori organisasi dan perilaku, manajemen strategis, manajemen sumber daya manusia, dan perbandingan lintas-budaya efektivitas organisasi.
Articles 7 Documents
Search results for , issue "Vol 1, No 2 (2004)" : 7 Documents clear
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP KEINGINAN KARYAWAN UNTUK PINDAH (STUDI KASUS PADA PT. BANK PAPUA) Hilda C.F. Nahusona; Mudji Rahardjo; Susilo Toto Rahardjo
JURNAL STUDI MANAJEMEN ORGANISASI Vol 1, No 2 (2004)
Publisher : Faculty of Economics and Business Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (394.114 KB) | DOI: 10.14710/jsmo.v1i2.4171

Abstract

ABSTRAKSI Penelitian ini ditujukan untuk hubungan kausal berjenjang antara motivasi intrinsik, kejelasan peran, kepuasan kerja, komitmen organisasi dan keinginan untuk pindah dalam konteks PT. Bank Papua. Pada model yang dikembangkan, nampak bahwa komitmen organisasi ditempatkan sebagai variabel intervening yang menghubungkan antara kepuasan kerja dengan keinginan karyawan untuk pindah. PT. Bank Papua dipilih sebagai obyek penelitian karena kondisi terkininya, yaitu keluarnya beberapa karyawan potensial dan adanya deviasi antara target dan realisasi kinerja keuangan, telah memberikan ruang yang ideal bagi pengujian hubungan kausal antar variabel dalam penelitian ini. Sampel penelitian ini berjumlah 129 yang diperoleh dengan pendekatan purposive sampling.  Akan tetapi, kuesioner yang kembali dan layak untuk diolah hanya sebanyak 112 kuesioner. Teknik analisis yang dipergunakan untuk mengolah data yaitu Structural Equation Modeling (SEM) yang dijalankan dengan perangkat lunak Amos 4.01. Hasil analisis menunjukkan bahwa motivasi intrinsik dan kejelasan peran mempengaruhi kepuasan kerja secara positif, kepuasan kerja mempengaruhi komitmen organisasi secara positif dan komitmmen organisasi mempengaruhi keinginan untuk pindah secara negatif (artinya makin tinggi komitmen organisasi karyawan, maka akan semakin rendah kemungkinan untuk pindah). Temuan empiris tersebut mengindikasikan bahwa para pimpinan PT. Bank Papua seyogyanya berusaha meningkatkan komitmen organisasi dalam rangka mengurangi keinginan karyawan potensial untuk pindah, dengan sebelumnya melakukan evaluasi tingkat kepuasan kerja yang dipengaruhi oleh motivasi intrinsik dan kejelasan peran. Implikasi teoritis dan saran-saran bagi penelitian mendatang juga diuraikan dalam penelitian ini. Kata kunci: hubungan kausal berjenjang; keinginan berpindah; studi kasus; SEM
PENERAPAN RELATIONSHIP MARKETING DALAM SALURAN DISTRIBUSI I Made Sukresna
JURNAL STUDI MANAJEMEN ORGANISASI Vol 1, No 2 (2004)
Publisher : Faculty of Economics and Business Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (292.657 KB) | DOI: 10.14710/jsmo.v1i2.4172

Abstract

ABSTRACT The relationship marketing concept has long been became interest of academics and practitioners in marketing field. This concept has been applied to some aspects of marketing, also in distribution channel. However, it has been found that in reality, this concept were not always fit to be applied in all exchange relationship between manufacturers and distributors. This article elaborates the concept of relationship marketing, the contexts for fit conditions of relationship marketing application in distribution channel, and eventually ended with the way of effective relationship marketing’s  application in distribution channel. Key words: realtionship marketing; manufacturer and distributor relationship; distribution channels
PENGARUH BIROKRASI, INTERVENSI DAN DUKUNGAN TERHADAP KINERJA SALURAN DISTRIBUSI STUDI KASUS PADA PT. OSRAM INDONESIA CABANG SEMARANG Joni Indra; Sutopo Sutopo
JURNAL STUDI MANAJEMEN ORGANISASI Vol 1, No 2 (2004)
Publisher : Faculty of Economics and Business Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (281.204 KB) | DOI: 10.14710/jsmo.v1i2.4173

Abstract

ABSTRACT Distribution activities (place) are one main problem that a company has to face, beside of price, promotion and product (4p), so the market (society) can accept the product. Company must place its product on the right place, and it means: The nearer the product to the market, the easier the consumer to find and consume it. For that reason, the company must keep a good relationship with the distribution channels because of their role as an intermediary between companies to its customers in all area. We cannot imagine, how difficult a company would be if the company must distribute its product directly by itself in all places. The major concentration of the company to produce good product will be disturbed because its interest was divided between production and distribution. To keep this relationship, the company must aware to see its distributor as a partner (mutual advantage) so that they will find it convenience to distribute the company product. This research adopted result of previous research which have done by Boyle et al., (1995) where he found out that Bureaucracy and Support from company are convenience factors, it means: it has influence in increasing distributors performance. On the other hand, Intervention from company is an inconvenience factor and has negatif impact to distributor performance. The technique of the analysis is using Structural Equation Model (SEM) that is used to examine 3 (three) hypothesis that has been developed. The numbers of sample taken in this research are 100 respondents. The result of the examination shows the positif impact between Bureaucracy and Support toward Distribution Performance and the negatif impact of Intervention toward Distribution Performance. Keywords: bureaucracy; support; intervention; distribution activities; time to market
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR ORIENTASI PASAR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS LAYANAN DAN RELEVANSINYA TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN Nur Pribadiyanto; Mudiantono Mudiantono; Utami Tri S.
JURNAL STUDI MANAJEMEN ORGANISASI Vol 1, No 2 (2004)
Publisher : Faculty of Economics and Business Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (395.274 KB) | DOI: 10.14710/jsmo.v1i2.4174

Abstract

ABSTRAKSI Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk menganalisis peranan kualitas perencanaan pemasaran dan sistem organisasi yang berpengaruh terhadap orientasi pasar, menganalisis pengaruh orientasi pasar terhadap kualitas layanan, dan menganalisis pengaruh kualitas layanan terhadap kinerja perusahaan. Oleh karena itu model penelitian yang dikembangkan dalam penelitian ini terdiri dari lima variabel, yaitu : peranan kualitas perencanaan pemasaran, sistem organisasi, orientasi pasar, kualitas layanan, dan kinerja perusahaan. Analisis data terhadap 115 responden, karyawan level supervisor di lingkungan PT. ( Persero ) Pelabuhan Indonesia III Cabang Wilayah Jawa Tengah (Tanjung Emas, Terminal Petikemas Semarang, Pelabuhan Tegal, dan Pelabuhan Tanjung Intan Cilacap ) diuji dengan alat analisis Structural Equation Modelling (SEM) dalam program AMOS 4.01. Hasil analisis data menunjukan bahwa semua hipotesis dalam penelitian ini dapat dibuktikan. Hasil analisis data menunjukan bahwa kualitas perencanaan pemasaran dan sistem organisasi berpengaruh secara signifikan terhadap orientasi pasar. Hasil analisis data juga menunjukan bahwa orientasi pasar berpengaruh positif terhadap kualitas layanan. Penelitian ini juga memperlihatkan bahwa kualitas layanan berpengaruh positif terhadap kinerja perusahaan. Penelitian ini menghubungkan hasil penelitian dengan implikasi teoritis dan implikasi manajerial. Keterbatasan dan agenda penelitian mendatang dijadikan acuan bagi para peneliti selanjutnya di waktu yang akan datang.   Kata Kunci :perencanaan pemasaran; sistem organisasi; orientasi pasar
ANALISIS PENGARUH RASIO-RASIO CAMEL SEBAGAI PENILAIAN TINGKAT KESEHATAN BANK TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK JAKARTA Fariz Abdullah; L. Suryanto
JURNAL STUDI MANAJEMEN ORGANISASI Vol 1, No 2 (2004)
Publisher : Faculty of Economics and Business Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1947.099 KB) | DOI: 10.14710/jsmo.v1i2.4194

Abstract

Analysis was needed for portfolio investment in capital market to understand rate of return and risk in that investment. Stock price volatility has influence on stock return in capital market. Using public banks in Jakarta Stock Exchange during 1997-2001, this research was conducted to understand impact of CAMEL (CAR, ALR, NPM, ROA, and LDR) on stock price.  Multiple regression analysis result: (a) there is significant and positive impact of CAR, ALR, and NPM on stock return, (b) there is significant and negative impact of LDR on stock return.Key Words : Banking Industries; Invesment; Stock Price; CAMEL 
KONSEP, IDENTIFIKASI, ALAT ANALISIS DAN MASALAH PENGGUNAAN VARIABEL MODERATOR Sugiono Sugiono
JURNAL STUDI MANAJEMEN ORGANISASI Vol 1, No 2 (2004)
Publisher : Faculty of Economics and Business Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (301.073 KB) | DOI: 10.14710/jsmo.v1i2.4175

Abstract

ABSTRACT This article is presented to comprehend theory, concept and analysis tools in using moderating variable. Stipulating a theory, concept will affect at usage or election of analysis tools. Therefore, this matter suggests researchers have to select tool of analysis that most precise. Some approach to be elaborated, for example, Interaction Approach, Absolute Difference Value Approach, Residual and of Subgroup Approach. The major problem of the operation and identification of moderator variables are discussed. Classification of moderating variable can be based on the relationship with the criterion variable, that is, whether the specification variables are relate or not relate to the criterion variable and whether the specification variables interacts with the predictor variable. It will be discussed also at least four problems of competent to get attention when use moderator variable. Keywords: moderating variabel; interaction approach; classification of moderating varible
KOMPENSASI CHIEF EXECUTIVE OFFICER (CEO) DAN KINERJA PERUSAHAAN Harjum Muharam
JURNAL STUDI MANAJEMEN ORGANISASI Vol 1, No 2 (2004)
Publisher : Faculty of Economics and Business Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (409.007 KB) | DOI: 10.14710/jsmo.v1i2.4196

Abstract

ABSTRACTThere are two main topics when we took about Chief Executive Officer compensation, the first one is relationship between CEO compensation and shareholder interest that was knew as agency problem. The second one is about amount and mix of CEO compensation and it impact on corporate performance. Entry benefits and exit benefits are the one-off pecuniary that gift to CEO once during his/him duties. Ongoing benefits consist of fixed payment and at risk payment—short-tem incentives (STIs) and long-term incentives (LTIs).  Every kind of that compensation has special impact on CEO behaviour that shareholder want. Beside that compensations there is non-financial pecuniary that also has the same impact. Many persons argue that COEs are overpaid and that their compensation amounts are excessive and inequitable. The reason for this is because CEO has more complexity and responsibility job than the others in the company and has bigger contribution for company performance. Depend on latest research, there is positive and significantly relationship between CEO compensation and company performance.Keywords : Compensation; CEO (Chief Executive Officer); Corporate Performance

Page 1 of 1 | Total Record : 7